Hai, hai, hai ketemu lagi bersama
saya. Ini adalah post-an pertama saya di
tahun 2015. Nah Berhubung saya suka nonton film. Kali ini saya akan membahas
beberapa film yang akan tayang pada tahun 2015 khususnya periode bulan
juli-desember. OK let’s Read.
1. PIRATES OF CARRIBEAN 5:
Dad Man Tell No Tales
Film yang
masih di bintangi oleh Johnny Depp akan dirilis satu hari lagi pada tanggal 10 juli 2015. PIRATES
OF CARRIBEAN 5 yang bertajuk Dad Man Tell No Tales ini menceritakan petualangan Captain Jack Sparrow yang harus
menghadapi Captain Salazar beserta pasukan bajak laut hantunya, musuh dari masa
lalunya itu. Captain Salazar memiliki misi membunuh semua bajak laut di dunia
tak terkecuali Jack Sparrow. Untuk dapat selamat dari hadangan Captain Salazar,
Jack Sparrow harus memiliki artefak
legendaries bernama ‘Trident of Poseidon’. Artefak ini memiliki kekuatan yang dahsyat dapat
mengendalikan seluruh lautan.
2. ANT MAN
Ant Man
akan tayang beberapa hari lagi tepatnya tanggal 17 juli 2015. Film yang
bergenre Superhero Comedy Action Adventure Comic-Book menceritakan tentang
seorang ilmuwan bernama Hank Pym yang diperankan oleh Michael Douglas yang
menciptakan sebuah serum yang dapat membuat tubuh pengguna serumnya mengecil
seperti semut. Scoot Lang ( Paul Rudd ) seorang pencuri harus membantu Hank
yang sebagai gurunya juga. Hank memberikan kesempatan kepada Scoot untuk
menjadi pahlawan yang diberi nama Ant-Man. Film yang digarap oleh duaperusahaan
yakni Walt Disney Pictures, Marvel Entertainment dibintangi oleh Paul Rudd,
Michael Douglas, Evangeline Lilly, Patrick Wilson, Corey Stoll
3. The Smurfs 3
Sony
Pictures Animation dan Columbia Pictures telah mengumumkan film ketiga dari
versi layar lebar “The Smurfs” sudah dalam tahap
pengembangan script saat“The Smurfs 2” memulai produksi. Karey
Kirkpatrick akan kembali menulis skenario film ini dibantu oleh Chris Poche
(“Over the Hedge”). Dirilis 24 Juli 2015
4. September: Transylvania 2
Film animasi
yang bergenre Animation Family Comedy Sequel
akan dirilis pada tanggal 25 September 2015. Transylvania 2 menceritakan
tentang Dracula dan monster terkenal
bersatu kembali dalam sequel Hotel
Transylvania. Keluarga vampire kuno Vlad(Mel Brooks) pergi ke kota untuk
mengunjungi anak terasimgnya.
5. Snoopy and Charlie Brown
The Peanuts
Film ini
akan dirilis pada tanggal 6 november 2015
dengan format 3D yang didistributori oleh 20TH CENTURY FOX. Dengan
sutradara Steve Martino. Pengisi suara dalam film Snoopy and Charlie Brown The
Peanuts yaitu Noah Schnapp sebagai
Charlie Brown, Bill Melendez sebagai Snoopy, Hadley Belle Miller sebagai Lucy, AJ Tecce (Pig-Pen), Noah Johnston
(Schroeder), Venus Schultheis (Peppermint Patty), Alexander Garfin (Linus), Francesca Capaldi (Little
Red-Haired Girl), Mar Mar
(Franklin Armstrong), Mariel Sheets (Sally Brown) dan Rebecca
Bloom (Marcie).
6. James Bond Spectre
Film ini disutradarai
oleh Sam Mendes akan dirilis pada
tanggal 6 november 2015. Film ini dibintangi oleh Daniel Craig, Christoph Waltz, Naomie Harris, Ralph
Fiennes, Rory Kinneear, Ben Whishaw, Andrew Scott, David Bautista, Lea Seydoux,
Monica Bellucci
7. Mockingjay Part II
Film yang
dibintangi oleh Jennifer Lawrence (Katniss Everdeen), Josh Hutcherson (Peeta
Mellark), Liam Hemsworth (Gale Hawthorne), Woody Harrelson (Haymitch
Abernathy), Elizabeth Banks (Effie Trinket), Julianne Moore (Presiden Alma
Coin), Philip Seymour Hoffman (Plutarch Heavensbee), Donald Sutherland,
(Presiden Snow), Jeffrey Wright dan Stanley Tucci akan dirilis pada 20 November
2014 (Inggris).
8. Kungfu Panda 3
Kung Fu
Panda 3 dapat mengisahkan perihal panda lucu Po
yang tahu bahwa bapak kandungnya nyatanya tetap hidup. Ayahnya tersebut
sekarang ini hidup berbarengan beberapa koloni panda yang lain. Dimulailah
perjalanan Po untuk mendapatkan bapak kandungnya tersebut. Akan
tayang pada akhir tahun ini pada tanggal 23 desember 2015
Tidak ada komentar:
Posting Komentar